Snippet

Plug-in dan beberapa Plug-in Wordpress


Apakah plug-in? Plug-in adalah seperangkat komponen perangkat lunak yang menambahkan kemampuan khusus ke yang lebih besar aplikasi perangkat lunak. Jika didukung, plug-in memungkinkan mengubah fungsi aplikasi,contohnya seperti plug-in yang umum digunakan dalam web browser untuk memutar video, memindai virus, dan menampilkan jenis file baru.Contoh plugin yang terkenal seperti  Adobe flash player , QuicTime , dan Microsoft Silverligh

Untuk teman2 yang baru baru memulai membuat situs website seperti saya yang  menggunakan Wordpress, akan saya sebutkan beberapa plugins WordPress terbaik. (Meski saya juga pemula… Hehe)

Terbaik yang saya maksudkan ialah terbaik berdasarkan manfaat dan fungsinya jika dipasangkan pada situs web. Setidaknya yang memberikan manfaat agar situs kita keliatan lebih baik. Berikut ini adalah 10 daftar plugins WordPress terbaik (menurut saya):
  1. Akismet. Anti Spam.
  2. All in One SEO Pack. Optimasi Search Engine.
  3. cforms. Form Kontak.
  4. Google Sitemap Generator for WordPress. Bikin Sitemap xml.
  5. Popularity Contest. Menampilkan popularitas artikel/posting.
  6. Automattic Stats. Statistik situs di wordpress.com.
  7. WP-Cache. Mempercepat akses situs.
  8. WP-DB-Backup. Backup database wordpress.
  9. WP-Email. Memungkinkan pengunjung mengirim email terhadap posting kita
  10. WP-Print. Mencetak posting. 
  11. WP-Print. Mencetak posting.
sumber : http://bilikku.com/blog/2012/05/21/plug-in-dan-beberapa-plug-in-wordpress/

Leave a Reply